Sebenarnya daun seledri ini mengandung asam amino, boron , kalsium , klorin, asam lemak esensial, folat, inositol, besi , magnesium , mangan , fosfor , potasium , selenium, sulfur, seng.Selain itu juga masih ada lagi yang di miliki kasiat oleh daun seledri ini,selain itu daun seledri ini juga mengandung vitamin A , vitamin B1 , vitamin B2 , vitamin B3 , vitamin B5 , vitamin B6 , vitamin C, vitamin E dan vitamin K
Selain di atas,juga masih ada beberapa lagi manfaat daun dan batang seledri ini,manfaatnya yaitu sebagai berikut:
- Mengurangi tekanan darah
- Mengurangi kolesterol
- Sendi Sehat
- Kesehatan jantung
- Aktivitas diuretik
- penderita diabetes
Maaf sebelumnya ,saya tidak bisa menjelaskan banyak-banyak tentang daun seledri ini,yang saya tahu hanyalah segitu,kalau sobat mau cari lebih detail lagi,tentang daun seledri ini sobat bisa klik link di sini.
semoga bermanfaat bagi sobat.